Selasa, 25 Oktober 2011

Nikah Muda??? siapa takut :D

Bismillah..


Hari ini, setelah menagih semua target harian + tagihan mingguan, mengecek absen guru, dan menulis laporan... Nha iseng nanya2 sama mbh google tentang Nikah Muda.... hohoho...

Emang umurnya udah saatnya nikah.... yang diomongin nikah melulu euy... hehehe

Nha menemukan sebuah kul Tweet bagus di http://kultwittt.com/2011/kontranikahmuda.html ,

Yang nulis mbak @SavitriWedding ... isinya begini nih:


1. Disini, kami hanya ingin mengingatkan bhw kita harus berhati-hati dlm menyikapi banyaknya ajakan untuk #NikahMuda. #KontraNikahMuda 2. Karena apa? Seperti biasa, mari kita mengacu pada hadis! :) #KontraNikahMuda
3. “Wahai para pemuda, jika diantara kalian sudah MEMILIKI KEMAMPUAN untuk menikah, maka hendaklah dia menikah… #KontraNikahMuda
4. …Karena pernikahan itu dapat menjaga pandangan mata dan lebih dapat memelihara kelamin (kehormatan)… #KontraNikahMuda
5. …dan barang siapa TIDAK MAMPU MENIKAH, hendaklah ia BERPUASA, krn puasa itu mjd penjaga baginya.” (HR. Bukhari Muslim) #KontraNikahMuda
6. Mampu apakah yang dimaksud dalam menikah? “BA’AH” adalah parameternya. #KontraNikahMuda
7. Banyak orang yang INGIN #NikahMuda, karena “mampu” hanya diartikan sebagai kematangan seksual (kemampuan bereproduksi). #KontraNikahMuda
8. Padahal, makna Ba’ah adalah tidak hanya mampu dalam SEKSUAL, namun juga MATERI. #KontraNikahMuda
9. Alergi ngomongin materi? Hey, materi TIDAK bicara tentang berapa banyak uang, rumah, & kendaraan yang harus dipunya. #KontraNikahMuda
10. Tetapi, siap secara materi adalah memiliki kapabilitas MENGHASILKAN NAFKAH dan bisa mewujudkannya, berapapun jumlahnya.
11. ‘Ali ibn Abi Thalib memulai nikah dari minus. Rumah, perabot berasal dari sumbangan kawan, yg dihitung hutang oleh Nabi. @salimafillah
12. Tetapi ‘Ali menunjukkan diri sbg calon suami kompeten; dia mandiri, bekerja menjadi kuli air dengan upah segenggam kurma. @salimafillah
13. Karena memberi nafkah adalah kewajiban suami, maka idealnya anak lelaki segera MANDIRI saat baligh. #KontraNikahMuda
14. Mengapa harus mandiri? Alasan logis disampaikan oleh Ustazah Lu’Lu’in dalam kajian #NikahMuda bersama @HijabersCommYog #KontraNikahMuda
15. Karena lembaga rumah tangga haruslah merdeka. Kalau belum berpenghasilan/ mandiri, pasti akan ada intervensi. #KontraNikahMuda
16. Intervensi tersebut bisa dari orang tua, atau siapapun yang menanggung beban pernikahan kedua pasangan. #KontraNikahMuda
17. Kalau ingin #NikahMuda, berarti harus segera mandiri. Lho..lho.. Kalau masih kuliah/ sekolah gimana? #KontraNikahMuda
18. Siapa bilang anak sekolah/ kuliah ga bisa mandiri? Kenalan tuh sama pebisnis muda @farceee (16tahun) dan @saptuari! #KontraNikahMuda
19. #NikahMuda sebagai ibadah, memerlukan kesiapan & persiapan. Ia adalah untuk yang mampu, bukan sekedar mau.
20. Jadi, jangan suruh pacarmu untuk buru2 melamar, tapi motivasi dia untuk mandiri dan segera melamar. :D

******************

Setelah meretweet ulang #kultweet ini, Nha langsung kelelep sama DM bo... hehehe.... soale klo soal yg beginian katanya terlalu heboh dibahas di Mention... xixixi..


Moga manfaat yah ... ^_^

0 komentar:

Posting Komentar

 

Erna Cahaya Template by Ipietoon Cute Blog Design